Hari ini, 16 Agustus 2011, Bapaku berulang tahun....
Aku hanya bisa mengaji Qs.Yasin serta berdo'a sebagai tanda ucapanku padanya...
Ya Alloh....
Aku berdo'a hanya kepada-Mu
Tiada Tuhan selain Engkau
Ya Alloh Ya Tuhanku...
Ampuni segala dosa Bapaku
Terimalah amal sholehnya
Lapangkan serta terangilah beliau dialam sana
Jauhi dari siksa kubur
Serta jadikan hamba-Mu ini anak yang Sholehah
Anak yang berbakti kepada orang tua
Dan pertemukanku sengannya nanti di surga...
Amin Ya Robbal'alamin....
Lagunya aku banget, ku persembahkan untuk Almarhum Bapaku, yang tlah meninggal 4 tahun yang lalu...
Berikut adalah Lirik Lagu Wali Doaku Untukmu Sayang Selengkapnya:
kau mau aku apa, pasti kan ku beri
kau minta apa, akan ku turuti
walau harus aku terlelap dan letih
ini demi kamu sayang
kau minta apa, akan ku turuti
walau harus aku terlelap dan letih
ini demi kamu sayang
aku tak akan berhenti
menemani dan menyayangimu
hingga matahari tak terbit lagi
bahkan bila aku mati
ku kan berdoa pada Ilahi
tuk satukan kami di surga nanti
menemani dan menyayangimu
hingga matahari tak terbit lagi
bahkan bila aku mati
ku kan berdoa pada Ilahi
tuk satukan kami di surga nanti
tahukah kamu apa yang ku pinta
di setiap doa sepanjang hariku
Tuhan tolong aku, tolong jaga dia
Tuhan aku sayang dia
di setiap doa sepanjang hariku
Tuhan tolong aku, tolong jaga dia
Tuhan aku sayang dia
(Tuhan tolong aku, jaga jaga dia
Tuhan ku pun sayang dia)
Tuhan ku pun sayang dia)
teringat masa kecilku kau peluk dan kau manja
indahnya saat itu buatku melambung
disisimu terngiang hangat napas segar harum tubuhmu
kau tuturkan segala mimpi-mimpi serta harapanmu
kau inginku menjadi yang terbaik bagimu
patuhi perintahmu jauhkan godaan
yang mungkin ku lakukan dalam waktu ku beranjak dewasa
jangan sampai membuatku terbelenggu jatuh dan terinjak
tuhan tolonglah sampaikan sejuta sayangku untuknya
ku terus berjanji tak kan khianati pintanya
ayah dengarlah betapa sesungguhnya ku mencintaimu
kan ku buktikan ku mampu penuh maumu
andaikan detik itu kan bergulir kembali
ku rindukan suasana basuh jiwaku
membahagiakan aku yang haus akan kasih dan sayangmu
tuk wujudkan segala sesuatu yang pernah terlewati
Jadi ingat masa kecilku dulu..hehe
Aku paling manja banget sama Bapa....
Aku suka disuapin sama Bapa kalau makan
Aku paling suka makan sama ikan goreng buatan Bapaku
Bapaku hobinya mancing....